Laman Resmi Republik Indonesia • Portal Informasi Indonesia

Cegah Stunting dengan Isi Piringku Sekali Makan

Stunting merupakan masalah kesehatan serius yang hingga kini masih menjadi tantangan bagi Indonesia. Stunting sendiri merupakan kondisi gagal tumbuh pada balita (anak di bawah usia 5 tahun) akibat kekurangan gizi kronis, terutama pada 1000 hari pertama kehidupan. Untuk mengatasi hal itu, Kementerian Kesehatan sendiri telah melakukan langkah-langkah pencegahan, di antaranya menjalankan rekomendasi Isi Piringku dalam sekali makan. Sumber: @indonesiabaik.id

Infografis Lainnya