Laman Resmi Republik Indonesia • Portal Informasi Indonesia

10 Daerah di Indonesia dengan Skor Literasi Digital Tertinggi

Indeks literasi digital Indonesia kembali mengalami peningkatan pada tahun 2022. Pada tahun 2020 Indonesia hanya memperoleh skor 3,46 poin, kemudian tahun 2021 naik menjadi 3,49 poin (naik 0,03 poin). Tahun 2022, Indonesia berhasil naik 0,05 poin dari 3,49 menjadi 3,54 poin Skor tersebut menunjukkan bahwa literasi digital masyarakat Indonesia berada pada kategori sedang. Pengukuran dilakukan menggunakan empat pilar, yaitu kecakapan digital (digital skills), etika digital (digital ethics), keamanan digital (digital safety), dan budaya digital (digital culture). Sumber: @IndonesiaBaik.id

Infografis Lainnya