Laman Resmi Republik Indonesia • Portal Informasi Indonesia

Buah-buahan yang Paling Banyak Diproduksi di Indonesia

Berdasarkan data BPS, produksi buah di Indonesia mencapai 28,24 juta ton pada 2023. Produksi ini setara dengan tahun 2022 yang mencapai 28,3 juta ton. Pisang merupakan buah yang paling banyak dihasilkan Indonesia. Pada 2023, volume produksi pisang secara nasional mencapai sekitar 9,34 juta ton. Sumber: @IndonesiaBaik.id