Kinerja Manufaktur Beri Sinyal Positif
Sektor industri dan investasi di dalam negeri mulai bergeliat. Perekonomian yang membaik juga didorong program vaksinasi yang masif oleh pemerintah.
Simak informasi selanjutnya di https://indonesia.go.id/kategori/indonesia-dalam-angka/2624/kinerja-manufaktur-beri-sinyal-positif