Laman Resmi Republik Indonesia • Portal Informasi Indonesia

Kabar Terkini G20

Delegasi CSWG G20 Dukung Pembahasan Aksi Berbasis Daratan dan Lautan untuk Pengendalian Perubahan Iklim

dukungan ini ditindaklanjuti dengan mengeglar loka karya (workshopI) mengenai “G20 Partnership for Ocean-based Actions for Climate Mitigation and Adaptation”, yang digelar Kementerian LHK bersama Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) dengan GIZ dan German Federal Ministry for the Environment, Nature Conservation, Nuclear Safety and Consumer Protection (BMUV).

  • Minggu, 4 September 2022 | 18:51 WIB

Tuntasnya Gelaran Pertemuan Tingkat Menteri G20 Bidang Pendidikan

Iwan Syahril di Nusa Dua, Bali, Jumat (2/9) menyampaikan, pertemuan keempat yang merupakan pertemuan terakhir EdWG berhasil memfinalisasi laporan dan dokumen kompendium sebagai hasil capaian kelompok kerja yang menghadirkan pemetaan tantangan dan beragam strategi, serta praktik baik di 26 negara, dengan lebih dari 150 program kerja nyata EdWG G20.

  • Sabtu, 3 September 2022 | 17:02 WIB

Karya Seni dan Sendratari Sarat Makna Tutup Pertemuan Tingkat Menteri Pendidikan G20

“Kita ketahui banyak sanggar yang mati suri selama pandemi. Karena itu, kesempatan bagi anak-anak kita untuk kembali lagi dan unjuk hasil kecintaan mereka dalam mempelajari sesuatu, dalam hal ini kesenian, patut selalu kita dukung,” kata Ketua Kelompok Kerja Pendidikan G20 (G20 Education Working Group/EdWG), Iwan Syahril.

  • Sabtu, 3 September 2022 | 16:59 WIB

Menkominfo Ajak Dunia Bersinergi Pulihkan Ekonomi Global melalui Transaformasi Digital

transformasi dan inovasi digital berperan penting dalam merespon pandemi global COVID-19 dan mempercepat pemulihan pasca-pandemi, terutama dalam mendukung usaha mikro dan perusahaan rintisan (startup).

  • Sabtu, 3 September 2022 | 16:52 WIB

UMKM Banjir Order, Potensi Omzet Naik Hingga 70%

"Kami sangat terbantu sekali karena G20 diadakan di Pulau Bali, sebelumnya pesanan yang saya terima sekitar 50- 75 pcs, tapi setelah ada G20, pesanan saya meningkat menjadi 100 – 200 pcs  untuk sekali pesanan"

  • Sabtu, 3 September 2022 | 16:19 WIB

Kemkomifo Dorong Kolaborasi dan Inovasi Digital di DIN G20

DIN G20 adalah salah satu acara sampingan (side event) rangkaian pertemuan Kelompok Kerja Ekonomi Digital atau Digital Economy Working Group (DEWG) G20.

  • Sabtu, 3 September 2022 | 16:13 WIB

Para Menteri Energi G20 Sepakati Bali COMPACT

"Kami sangat senang karena inisiatif kami, yakni Bali COMPACT disetujui oleh semua negara anggota G20"

  • Sabtu, 3 September 2022 | 06:55 WIB

Menteri LHK Ajak Masyarakat Wujudkan Semangat Presidensi G20 Indonesia lewat HKAN

Semangatt itu adalah memulihkan berbagai aspek kehidupan, mulai dari kesehatan bangsa, ekonomi nasional, dan alam,

  • Sabtu, 3 September 2022 | 06:16 WIB

Jubir G20 Maudy Ayunda Hadir dalam Pertemuan Keempat Kelompok Kerja Pendidikan G20 di Bali

“Dibalik disrupsi akibat pandemi COVID-19, terdapat kesempatan dunia untuk mengimajinasikan kembali kebijakan sektor pendidikan sekaligus memperkuat kolaborasi antar pemangku kepentingan dalam ekosistem pendidikan,” kata Maudy.

  • Sabtu, 3 September 2022 | 06:15 WIB

Semangat Gotong Royong Indonesia Sukses Jadi Komitmen Pemulihan Sektor Pendidikan Dunia

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek), Nadiem Anwar Makarim, mengapresiasi para delegasi untuk kontribusi yang berharga dalam penyusunan hasil Pertemuan Kelompok Kerja Pendidikan (Education Working Group/EdWG) sejak Maret lalu.

  • Sabtu, 3 September 2022 | 06:11 WIB
Berita Populer