Kegiatan ini merupakan salah satu upaya yang dilakukan Kemenkes dalam rangka mempertemukan lintas sektor meliputi industri sebagai produsen, akademisi sebagai sarana pusat penelitian.
Setiap negara bisa bersama-sama menahan AMR melalui sejumlah upaya yang bisa dilakukan, antara lain melalui pendekatan one health, peningkatan surveilans AMR, peningkatan kapasitas laboratorium dan diagnostik.
Resistensi antibiotik akibat mikroba terjadi karena protokol pengobatan yang sembarangan. Akibatnya infeksi pada pasien bertambah parah dan ini yang menyebabkan angka kematian tinggi.
“Acara ini bertujuan untuk meningkatkan inovasi di bidang kefarmasian dan alat kesehatan (alkes) dalam negeri melalui berbagai upaya seperti inovasi produk, penggunaan teknologi kesehatan, atau penyusunan kebijakan,” kata Wamenkes Dante.
Presidensi G20 Indonesia merupakan peristiwa yang harus dijadikan ajang monumental karena tidak berlangsung lama, hanya setahun.
Peran perempuan di Indonesia saat ini menjadi semakin signifikan, dimana sebanyak 61% perempuan Indonesia berkontribusi terhadap perekonomian nasional dan sekitar 50% dari 60 juta UMKM dimiliki oleh perempuan.
Perempuan mengalami dampak yang paling signifikan dari kesenjangan gender yaitu rentan terhadap pemutusan hubungan kerja dan kehilangan mata pencaharian, rentan menjadi korban tindak kekerasan dan menanggung beban ganda dalam rumah tangga.
“Salah satu upaya yang perlu dukungan global organisasi internasional di antaranya terkait misi 100 hari kesiapsiagaan vaksin yang mencakup koordinasi pendanaan dan transfer teknologi antar negara dinilai penting,” kata Rizka.
Usai revitalisasi itu, Presiden berharap TMII bisa menjadi tujuan wisatawan, baik dari dalam negeri maupun luar negeri.
Filosofi ini relevan dengan upaya pemerintah yang saat ini dilakukan melalui pertemuan G20. Sepanjang tahun ini, G20 telah membahas cara-cara untuk dapat memperkuat arsitektur kesehatan global, dengan tiga agenda utama.