Tiga BUMN, yakni Perumnas, PT KAI, dan PT Adhi Karya, membangun tiga rusun dekat stasiun kereta komuter. Hampir rampung seluruhnya, sebagian besar huniannya pun telah terjual.
Presiden Joko Widodo menyampaikan tiga poin penting pada konferensi pemimpin dunia untuk perubahan iklim. Sejumlah negara juga menyatakan komitmen pengurangan emisi.
Penguatan armada tempur laut menjadi keniscayaan bagi Indonesia sebagai negara kepulauan terbesar di dunia. Insiden hilangnya kapal selam KRI Nanggala-402 menorehkan duka tersendiri bagi dunia maritim Indonesia.
Hampir 54 persen pelaku UMKM di Indonesia adalah kaum perempuan. Dalam bidang investasi, kontribusi kaum perempuan 60 persen.
Diharapkan, pada 2030 Indonesia telah mampu memproduksi kendaraan listrik berbasis baterai hingga 600.000 unit untuk roda empat dan 2,45 juta unit untuk roda dua.
India dan Filipina diserbu varian Covid-19 baru dengan mutasi ganda. Varians of Concern (VOC) Covid terus muncul. Varian B-117 dan B-1.525 menyusup ke wilayah RI. Yang penting tenang dan waspada.
Tren industri pengolahan mulai bergerak, seiring dengan adanya kenaikan impor.
Dunia politik di Indonesia tidak lepas dari pengaruh kemajuan teknologi digital, termasuk memanfaatkan internet demi menarik minat anak muda dalam berpolitik. Melalui medsos, parpol pun menyampaikan pesan-pesan politiknya kepada anak muda.
Gerakan vaksinasi di Inggris dan AS terbukti ampuh menekan kasus Covid-19 dan kematian akibat virus flu mutan itu. Kasus positif di Inggris susut dari 68 ribu per hari menjadi 2.600 kasus saja.
Kepala Negara meminta pemangku di sektor otomotif serius menggarap kendaraan bermotor berbasis listrik.