Laman Resmi Republik Indonesia • Portal Informasi Indonesia

Indonesia Dalam Angka

Tiga Kartu Baru Pembawa Harapan Baru

Tiga kartu baru ada di tangan presiden. Bantuan sosial terbukti efektif menekan angka kemiskinan, mendorong indeks pembangunan manusia, dan membawa harapan baru.

  • Rabu, 6 Maret 2019 | 01:41 WIB

Transaksi Tinggal Tempel atau Klik

Dunia pembayaran digital berkembang dengan sangat cepat. Masyarakat Indonesia dengan mudah menyesuaikan diri untuk menggunakannya. Diperlukan aturan untuk menjaga keamanan transaksi dan data.

  • Senin, 4 Maret 2019 | 09:26 WIB

Jaringan Broadband Indonesia Semakin Moncer

PSN, pemilik Satelit Nusantara-1, baru saja memenangkan tender leased transponder HTS dari Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informatika.

  • Senin, 4 Maret 2019 | 09:08 WIB

Persaingan Dompet Digital

Ada dua produk pembayaran digital. Yang berbasis server atau berbasis chipset. Beberapa produk sedang bersaing memperebutkan pangsa pasar yang besar.

  • Jumat, 1 Maret 2019 | 14:17 WIB

Dongkrak Devisa melalui Sport Tourism

Indonesia terakhir kali menjadi penyelenggara MotorGP pada 1997, atau 22 tahun silam, di Sirkuit Sentul. Kini ada Sirkuit Mandalika, di Lombok.

  • Jumat, 1 Maret 2019 | 13:53 WIB

Patroli Pengendalian Sampah dan Limbah Industri

Kolam retensi dan terowongan Curug Jampong menjadi langkah terobosan mengurangi banjir di Bandung Selatan. Incenerator disiapkan di pinggiran Citarum untuk membakar sampah. Skema relokasi industri menyusul.

  • Jumat, 1 Maret 2019 | 06:40 WIB

Tanah Hari Tua Untuk Para Pekerja

Menteri BUMN menjajaki kemungkinan membagikan tanah 1.000 m2 ke para karyawan PTPN. Para aktivis pertanahan mendesak konflik agraria diprioritaskan. Presiden Jokowi memilih sertifikasi tanah sebagai jalan menghindari konflik agraria.

  • Kamis, 28 Februari 2019 | 03:43 WIB

Pengelolaan Wajib Anut Prinsip Berkeadilan

Lewat Inpres, pemerintah berusaha menjaga dan melindungi kelestarian lingkungan termasuk penurunan emisi gas rumah kaca.

  • Selasa, 26 Februari 2019 | 15:55 WIB

Indonesia Poros Maritim Dunia

“Sekalipun ada kekurangan di sana-sini pada realisasi di lapangan, sebagai konsep dan strategi arah kebijakan pembangunan, ide Indonesia poros maritim dunia ialah sebuah terobosan tersendiri dan buah dialektika memajukan Indonesia sebagai negara maritim. Bagaimanapun, konsepsi membangun Indonesia sebagai poros maritim dunia, laiknya lahirnya Deklarasi Juanda, merupakan “milestone” di sepanjang sejarah perumusan kebijakan nasional selama ini.

  • Senin, 25 Februari 2019 | 13:14 WIB

Saatnya Kedaulatan Energi Kembali ke RI

Harapannya, produksi migas nasional tentu menjadi lebih baik lagi ke depan dengan adanya perubahan kebijakan di sektor hulu migas tersebut.

  • Sabtu, 23 Februari 2019 | 10:43 WIB