Stabilnya PMI Manufaktur Indonesia menjadi indikator keberhasilan pemulihan ekonomi dari hantaman pandemi.
Potensi gas bumi Indonesia cukup menjanjikan. Indonesia masih memiliki 68 cekungan potensial yang belum tereksplorasi yang ditawarkan kepada investor.
Pemerintah sedang menyiapkan konektivitas kereta api dengan jalan tol, pelabuhan, dan kawasan industri seperti di Karawang dan Subang.
G20 dapat mengumpulkan momentum untuk pemulihan inklusif dengan semangat kerja sama dan pengetahuan ilmiah yang besar serta sumber daya teknologi.
Dengan inovasi teknologi pada proses transisi energi, emisi batu bara bisa ditekan sehingga target net zero emission pada 2060 tetap bisa dicapai.
Pemerintah Indonesia memiliki strategi besar menuju ekonomi hijau.
BLT diberikan kepada 20,65 juta keluarga miskin, sebesar Rp150 ribu per bulan. Pencairannya dimulai September--Desember 2022.
Pesan Presiden RI, riset harus mampu menjawab persoalan kedaulatan pangan dan energi.
Sebanyak 14 kampung adat di Kabupaten Jayapura menjadi kampung adat pertama yang diakui oleh negara.
Pemerintah memutuskan Bandara Kertajati akan dijadikan pusat bandara kargo dan Patimban menjadi pelabuhan petikemas.