Laman Resmi Republik Indonesia • Portal Informasi Indonesia

Kabar Terkini G20

Pentingnya Peran Audit untuk Pemberantasan Korupsi

Survei Penilaian Integitas (SPI) oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkap bahwa peran audit punya pernanan penting dalam upaya pemberantasan korupsi. Temuan ini selaras dengan salah isu yang diusung Presidensi Indonesia dalam G20 Anti-Corruption Working Group (ACWG).

  • Jumat, 8 Juli 2022 | 22:17 WIB

Lewat ACWG G20, KPK Gandeng UMKM sebagai Tulang Punggung Ekonomi

Dalam rangkaian perhelatan pertemuan putaran kedua G20 Anti-Corruption Working Group (ACWG), Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggandeng para pelaku Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) di Bali untuk bersama-sama mencegah perilaku tindak pidana korupsi. Mengingat UMKM adalah salah satu tulang punggung ekonomi daerah bahkan nasional.

  • Jumat, 8 Juli 2022 | 22:14 WIB

Kemendag: Pertemuan Kedua TIIWG G20 Berjalan Lancar

Pelaksanaan pertemuan kedua kelompok kerja perdagangan, investasi, dan industri G20 atau Trade, Investment, and Industry Working Group G20 (TIIWG G20) berjalan dengan lancar. Pertemuan itu, diselenggarakan pada 5-7 Juli 2022 di Surakarta, Jawa Tengah (Jateng). 

  • Jumat, 8 Juli 2022 | 17:10 WIB

Fiji Apresiasi Undangan Indonesia di G20

"Pemerintah Fiji juga mengapresiasi peran aktif Indonesia dalam berbagai isu global, seperti penanganan pandemi COVID-19"

  • Jumat, 8 Juli 2022 | 14:03 WIB

Kirab Budaya Dekatkan Hati Delegasi G20 dengan Indonesia

Agenda iring-iringan budaya sepanjang 3 kilometer tersebut mengajak delegasi G20. Dimulai pukul 16.00 WIB di Stadion Sriwedari dan berakhir di Balai Kota Surakarta.

  • Jumat, 8 Juli 2022 | 14:02 WIB

Menlu RI: G20 Wajib Menjadi Solusi Tantangan Global

"Indonesia sebagai Presiden G20 memilih mengangkat isu multilateralisme dalam FMM guna menegaskan pentingnya kerja sama antarnegara untuk merespons tantangan global"

  • Jumat, 8 Juli 2022 | 13:38 WIB

Sherpa Track Meeting ke-2 Mengorkestrasi Isu Substansi Prioritas G20

"Sehingga peran Sherpa sebagai “penunjuk jalan” dalam meramu substansi menjadi sangat krusial, terutama dalam jalan menyusun Leaders’ Declaration di Bali nantinya," kata Edi.

  • Jumat, 8 Juli 2022 | 11:16 WIB

Menlu Ukraina akan Hadiri FMM G20 secara Virtual

"Indonesia akan selalu mendorong kolaborasi dan kerja sama untuk menjawab tantangan dunia"

  • Jumat, 8 Juli 2022 | 11:14 WIB

KKP Maksimalkan Stelina untuk Tutup Celah IUU Fishing

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) optimalkan penggunaan Sistem Ketertelusuran dan Logistik Ikan Nasional (Stelina) untuk menutup celah illegal, unreported and unregulated (IUU) fishing. Sistem ini didesain untuk mengintegrasikan informasi produk perikanan dari hulu sampai dengan hilir.

  • Jumat, 8 Juli 2022 | 11:11 WIB

Spirit G20 ACWG, Kolaborasi Pemberantasan Korupsi

Firli Bahuri, Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengatakan, pemerintah harus meningkatkan tata kelola yang baik, akuntabilitas, serta integritas pada sektor pelayanan publik dan seluruh aspek kehidupan masyarakat.

  • Jumat, 8 Juli 2022 | 10:26 WIB