Tiga tari tradisional yang ditampilkan adalah Tari Merak, Tari Pendet dan Tari Tor-tor.
Ibu Iriana mengatakan bahwa dalam pertemuan ini para pendamping akan diajak untuk melihat dan ikut merasakan sejumlah kearifan lokal yang dimiliki Indonesia.
Para pendamping tersebut mengikuti workshop menghias dengan teknik decoupage atau transfer media pada kerajinan berbahan dasar daun lontar yang telah berbentuk tas atau topi.
Spouse Program dalam rangkaian KTT G20 Indonesia 2022 dilaksanakan di Sofitel Bali Nusa Dua Beach Resort, Rabu (15/11/2022).
Busana yang dikenakan Ibu Negara adalah baju atasan nusantara dan bawahan tenun Bali berwarna ungu muda. Ibu Negara mengenakan tudung kepala berwarna merah muda.
Terletak di tepi pantai, Bamboo Dome dapat dilihat dari anjungan lobi hotel tempat yang sama berlangsungnya KTT G20.
Jamuan makan siang tersebut dilakukan di Rumah Bambu, Ocean Front Lawn, Hotel The Apurva Kempinski, Nusa Dua, Kabupatan Badung, Bali, Selasa (15/11/2022) siang.
Presiden Xi Jinping mendarat di Ngurah Rai sekitar pukul 15.45 WITA diikuti oleh Perdana Menteri Kanada Justin Trudeau. Sementara Perdana Menteri Inggris Rishi Sunak tiba pukul 18.46 WITA.
MenkopUKM melihat ke depan, wellness akan menjadi produk unggulan UMKM Indonesia.
Menteri Sri Mulyani dalam pidato sambutan di hadapan para delegasi menjelaskan bahwa rangkaian bunga mawar putih itu merepresentasikan pulau-pulau terbesar Indonesia.