Laman Resmi Republik Indonesia • Portal Informasi Indonesia

Indonesia Dalam Angka

Kinerja APBN Membaik

Sejalan dengan perbaikan ekonomi, pertumbuhan pendapatan negara hingga akhir Oktober membaik. Ditopang oleh peningkatan penerimaan kepabeanan, cukai, dan PNBP.

  • Senin, 29 November 2021 | 17:46 WIB

Ekonomi Digital Tumbuh Double Digit di 2022

Ekonomi dan keuangan digital diprediksi meningkat pesat pada 2022, transaksi e-commerce mencapai Rp530 triliun.

  • Minggu, 28 November 2021 | 07:53 WIB

Peluang di Tengah Pandemi Covid-19

Sebelum pandemi, pengguna online shop hanya 4,7 persen. Justru saat pandemi terjadi, angkanya naik tajam menjadi 28,9 persen. Transaksi online shop pun meningkat 400 persen.

  • Sabtu, 27 November 2021 | 10:32 WIB

Industri Konsisten Berkontribusi pada Ekonomi Nasional

Sektor industri masih punya tingkat resiliensi (kemampuan untuk bangkit dan pulih) yang tinggi terhadap berbagai tantangan global.

  • Rabu, 24 November 2021 | 14:45 WIB

Mesin Ekonomi Menggeliat, Surplus Dagang Cetak USD5,74 Miliar

Menguatnya permintaan ekspor dan kenaikan harga komoditas jadi penyebab neraca perdagangan kembali cetak surplus USD5,74 miliar pada Oktober 2021.

  • Minggu, 21 November 2021 | 12:49 WIB

Perdagangan Ritel Semakin Bergairah

Kolaborasi yang terjalin antara pelaku UMKM dan ritel diharapkan dapat menciptakan pula lapangan usaha baru dan menyerap tenaga kerja.

  • Sabtu, 20 November 2021 | 13:04 WIB

Ekspansi Sektor Manufaktur semakin Kencang

Melesatnya Purchasing Managers Index (PMI) manufaktur Indonesia pada bulan kesepuluh tersebut merupakan rekor tertinggi sepanjang sejarah manufaktur negara ini.

  • Jumat, 19 November 2021 | 08:24 WIB

Pabrik Gula Arab Berminat Investasi di Indonesia

Al Khaleej Sugar (AKS) bakal membenamkan investasi sebesar USD2 miliar atau sekitar Rp28,68 triliun dalam pengembangan etanol di Indonesia.

  • Jumat, 19 November 2021 | 07:21 WIB

Hulu Migas Setor Rp136,8 Triliun Penerimaan Negara

Tidak hanya harga minyak dunia yang baik, diprediksi harga LNG juga cenderung meningkat hingga kuartal I-2022, seiring dengan peningkatan kebutuhan energi dunia.

  • Kamis, 18 November 2021 | 21:30 WIB

Oleh-oleh Investasi dari Lawatan Dubai

Pulang dari lawatan luar negeri, Presiden Joko Widodo pulang membawa komitmen bisnis dan investasi total USD44,6 miliar, termasuk nilai investasi dari nota kesepahaman antara Kementerian Investasi dengan Air Products dari Amerika Serikat senilai USD15 miliar.

  • Selasa, 16 November 2021 | 22:02 WIB