Laman Resmi Republik Indonesia • Portal Informasi Indonesia

Kabar Terkini G20

Menkeu: Tema Presidensi G20 semakin Menantang untuk Diwujudkan

Tema Presidensi Indonesia pada G20 2022, “Recover Together, Recover Stronger”, menjadi semakin menantang untuk diwujudkan, sekaligus membuktikan pentingnya kerja sama dan kolaborasi antar masyarakat internasional.

  • Jumat, 17 Juni 2022 | 10:16 WIB

UI Siapkan 43 Rekomendasi Kebijakan Terkait Isu di KTT G20

“Draft policy brief itu telah dipresentasikan dan didiskusikan pada hari pertama konferensi,” kata Rektor UI Ari Kuncoro pada International Conference on G20 bertajuk “Boosting Indonesia’s Role in G20 Presidency 2022” yang dilaksanakan secara luring dan daring, di Hotel JW Marriott, Jakarta, Rabu (15/6) dan Kamis (16/6).

  • Jumat, 17 Juni 2022 | 10:02 WIB

Presidensi G20, Isu Prioritas Usul Indonesia Disepakati pada EWG Ketiga

Staf Khusus Menteri Ketenagakerjaan, M. Reza Hafiz Akbar, mengatakan, dalam Pertemuan Ketiga Kelompok Kerja Bidang Ketenagakerjaan (The 3rd Employment Working Group/EWG Meeting) tanggal 14 -15 Juni 2022, sudah disepakati beberapa isu prioritas yang ditawarkan oleh Indonesia selaku Presidensi G20.

  • Jumat, 17 Juni 2022 | 07:55 WIB

Staf Khusus Kemlu RI: G20 Jadi Peluang Kontribusi Indonesia untuk Dunia

"Ini kesempatan bagi kita untuk menjadi bagian dari solusi. Kita ingin berkontribusi untuk kemakmuran dunia"

  • Jumat, 17 Juni 2022 | 07:52 WIB

Presidensi G20 Indonesia Jadi Solusi Tantangan Global

"Dengan dukungan kuat dari para intelektual dan komunitas akar rumput, kita dapat mengubah KTT menjadi sebuah pencapaian tidak hanya untuk Indonesia, tetapi juga untuk komunitas global," ujar Airlangga.

  • Jumat, 17 Juni 2022 | 07:20 WIB

Indonesia Komitmen Jaga Kelestarian Bumi lewat Y20

Dengan begitu, planet bumi menjadi tempat yang semakin layak huni dan berkelanjutan di masa mendatang. 

  • Kamis, 16 Juni 2022 | 16:23 WIB

EWG Ketiga G20 di Swiss, Sepakati Metode Deklarasi Menteri Perburuhan

Pertemuan Ketiga Kelompok Kerja Bidang Ketenagakerjaan (The 3rd Employment Working Group/EWG Meeting) Presidensi Indonesia G20 tahun 2022 di Jenewa, Swiss, berlangsung sangat produktif di tengah isu politik global.

  • Kamis, 16 Juni 2022 | 06:57 WIB

RI Fokus Tiga Isu di Pertemuan Kedua ETWG G20

"Lonjakan harga energi primer yang salah satunya akibat dampak dari pemulihan ekonomi pascapandemi harus diimbangi dengan upaya meningkatkan ketahanan energi yang berkelanjutan"

  • Kamis, 16 Juni 2022 | 06:40 WIB

Kickoff P20, Ketua DPR RI Ajak G20 Selamatkan Nasib Dunia dari Krisis

Ketua  Dewan Perwakilan Ralyat Republik Indonesia (DPR RI) Puan Maharani menjadi keynote speaker dalam Kickoff Meeting G20 Parliamentary Speakers' Summit (P20). Ia pun mengajak negara-negara anggota G20 bekerja sama menyelesaikan berbagai krisis yang tengah dihadapi dunia.

  • Rabu, 15 Juni 2022 | 21:07 WIB

G20 Momentum Bersama Menyelesaikan Tantangan Global.

Wakil Ketua  Badan Kerja Sama Antar Parlemen (BKSAP) Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia  (DPR RI) Putu Supadma Rudana mengatakan pertemuan Forum Ketua Parlemen Negara G20 atau P20 nanti merupakan momentum bersama untuk menyelesaikan tantangan global.

  • Rabu, 15 Juni 2022 | 21:03 WIB