Lonjakan penumpang angkutan mudik diperkirakan terjadi di semua moda transportasi pada H-7 dan H+7 Lebaran 2023.
Pariwisata ramah muslim memang menyimpan potensi besar. Apalagi Indonesia merupakan negara dengan penduduk mayoritas muslim terbesar di dunia.
Lonjakan di negeri jiran jadi pelajaran dan kewaspadaan tersendiri, jelang arus mudik 2023 di tanah air. Masyarakan diingatkan, perlindungan terbaik lewat vaksin booster dan taat prokes.
ASDP melakukan sinergi dan kolaborasi dalam manajemen mudik dan arus balik. Layanan pada momentum Idulfitri 1444 Hijriah dipastikan lebih baik.
RUU Kesehatan memperkuat upaya pencegahan penyakit, meningkatkan layanan kesehatan yang berfokus kepada pasien, serta menjangkau masyarakat melalui unit layanan kesehatan di desa.
Indonesia telah menyelaraskan target SDGs demi mewujudkan 100 persen akses air minum dan sanitasi. Capaian cakupan layanan air minum telah mencapai 91,05 persen dan peningkatan akses sanitasi 80,92 persen.
Pemerintah serius mengembangkan dan eksplorasi proyek pembangkit listrik tenaga panas bumi (PLTP) di sejumlah wilayah Indonesia untuk mencapai bauran 23% di tahun 2025.
Kontrak importasi produk bubuk kakao sejumlah 25 MT senilai USD47,500 diteken. Diharapkan, nilai transaksi terus meningkat dan kerja sama berlangsung lama.
Pemerintah Indonesia telah menerima pembayaran pertama dari program Fasilitas Kemitraan Karbon Hutan atau Forest Carbon Partnership Facility (FCPF)-Carbon Fund setara Rp303 miliar.
Penggunaan Jargas didorong sebagai bagian pengurangan subsidi LPG, selain penyediaan energi yang lebih bersih, aman, dan efisien.