Laman Resmi Republik Indonesia • Portal Informasi Indonesia

Cegah Dini Ancaman Diabetes

Penderita diabetes di Indonesia diprediksi terus meningkat hingga 2045. Dampaknya, biaya kesehatan melonjak. Pemerintah berencana menerapkan cukai minuman berpemanis.

  • Jumat, 19 Juli 2024 | 13:32 WIB

Komitmen Indonesia untuk Konservasi Air Global

Pemerintah Indonesia membentuk komite internal demi menindaklanjuti usulan penetapan Hari Danau Dunia sebagai langkah konkret pentingnya konservasi danau di dunia.

  • Jumat, 19 Juli 2024 | 07:38 WIB

Revolusi Pelayanan Kesehatan Indonesia dengan Program PPDS Hospital Based

WHO menetapkan setiap 1 dokter harus melayani 1.000 penduduk, namun Indonesia masih jauh dari angka ini. Dengan 279.321 dokter yang melayani 279,3 juta penduduk, negara ini membutuhkan sekitar 153.473 dokter tambahan. Inisiatif PPDS Hospital Based oleh Presiden Jokowi berupaya menambah jumlah dokter spesialis, terutama di daerah-daerah terpencil.

  • Kamis, 18 Juli 2024 | 14:11 WIB

Smelter Baru Freeport Indonesia di Gresik, Babak Baru Industri Pertambangan

Industri pertambangan Indonesia memasuki babak baru dengan beroperasinya smelter PT Freeport Indonesia di Gresik bulan ini. Smelter ini diharapkan dapat meningkatkan nilai tambah produk tembaga di dalam negeri.

  • Kamis, 18 Juli 2024 | 07:27 WIB

Jalan Mulus, Ekonomi Bertumbuh

Presiden Jokowi meresmikan 16 ruas jalan di Lampung, meningkatkan aksesibilitas dan produktivitas daerah. Program Inpres Jalan Daerah diharapkan mendukung pertumbuhan ekonomi lokal.

  • Kamis, 18 Juli 2024 | 07:24 WIB

Indonesia dan Hilirisasi Rumput Laut: Peluang Besar di Sektor Maritim

Sebagai negara kepulauan, Indonesia kaya akan komoditas laut seperti rumput laut, namun kekayaan ini akan sia-sia tanpa hilirisasi yang berpotensi mencapai pasar USD11,8 miliar pada 2030. Optimalisasi produk turunan rumput laut seperti bioplastik dan farmasi menjadi kunci untuk mencapai potensi tersebut. Melalui sinergi lintas sektor dan inovasi, industri rumput laut Indonesia diharapkan tumbuh dan memberikan manfaat ekonomi-sosial yang signifikan.

  • Rabu, 17 Juli 2024 | 07:59 WIB

Tangkal Banjir Barang Impor Ilegal, Satgas pun Bergegas Dibentuk

Pemerintah melakukan langkah cepat dengan membentuk satgas barang impor ilegal. Perbedaan data barang impor dan impor ilegal mencapai ratusan juta dolar.

  • Rabu, 17 Juli 2024 | 07:34 WIB

Judi Online di Kalangan Anak-Anak: Data Mengkhawatirkan dan Solusi Pencegahannya

Pesatnya perkembangan teknologi digital memberi banyak kemudahan, namun juga meningkatkan risiko anak-anak terjerumus dalam judi online. Dengan penetrasi internet yang tinggi di kalangan generasi muda Indonesia, pengawasan ketat dan peran aktif orang tua menjadi sangat penting untuk melindungi calon generasi emas dari bahaya ini.

  • Selasa, 16 Juli 2024 | 07:45 WIB

Tantangan dan Solusi Meningkatkan Indeks Persepsi Korupsi Indonesia

Mewujudkan budaya antikorupsi pada sebuah bangsa bukan kerja instan. Membangun peradaban antikorupsi harus dilakukan konsisten dan dimulai sejak dini.

  • Selasa, 16 Juli 2024 | 07:00 WIB

Kepercayaan Pelaku Bisnis Indonesia Tinggi Meski Ekonomi Global tidak Pasti

Di tengah ketidakpastian ekonomi global, industri di Indonesia menunjukkan ketahanan yang mengesankan. Indeks Kepercayaan Industri (IKI) pada Juni 2024 mencapai 52,5, menandakan stabilitas dan ekspansi tipis meski menghadapi berbagai tantangan. Dukungan dari pemerintah dan inovasi dalam industri lokal telah membantu para pelaku bisnis tetap optimis untuk masa depan.

  • Senin, 15 Juli 2024 | 11:20 WIB