Melalui portal nasional, Super Apps, partisipasi dan layanan publik dapat ditingkatkan, menjadi lebih cepat, gampang diakses, dan lebih responsif.
Dana Desa 2024 sebesar Rp71 triliun atau naik 1,42 persen dibandingkan 2023. Prioritasnya, pendanaan pembangunan dan pemberdayaan masyarakat serta mengatasi stunting dan kemiskinan ekstrem.
Ekosistem kendaraan listrik Tanah Air terus tumbuh dan bergerak. Bayangkan, kini kita sangat mudah menemukan kendaraan listrik, baik roda dua maupun roda empat, berlalu lalang di jalan raya.
Pemerintah terus berupaya untuk pengawasan yang lebih ketat sehingga subsidi energi menjadi tepat sasaran.
Komitmen pemerintah memajukan daerah-daerah di Indonesia melalui pembangunan infrastruktur tidak lagi boleh diragukan.
Berawal dari 124 ekor, melalui Program SISKA, sapi milik Gapoktan Tani Maju meningkat dua kali lipat. Total populasi sapi Program SISKA 2024 ada 7.840 ekor.
Arus impor diatur agar industri elektronik di dalam negeri berdaya saing. Hingga April 2024 ada 139 pos tarif elektronik. Persetujuan impor dan laporan surveyor serta 61 pos tarif lainnya diterapkan hanya dengan LS.
Kontribusi sektor UMKM terhadap perekonomian nasional dinilai cukup strategis. Indikator itu tergambarkan dari kontribusinya terhadap produk domestik bruto (PDB) yang mencapai lebih dari 60 persen.
Perlindungan konsumen di 11 sektor prioritas menjadi krusial, menyusul tingginya pengaduan dan sengketa konsumen.
Kontribusi Jakarta terhadap PDB Indonesia jauh melampaui daerah lain. UU DKJ mengamanatkan masa depan Jakarta sebagai pusat perdagangan global.