Laman Resmi Republik Indonesia • Portal Informasi Indonesia

Warisan Kemegahan Kesultanan di Kalimantan Timur

Kedaton di tepi Sungai Mahakam, yang menjadi elemen penting dalam sejarah Kesultanan Kutai, menambah pesona tempat itu.

  • Senin, 30 September 2024 | 15:11 WIB

Menembus Lorong Waktu Desa Adat Bena Flores

Sembilan suku mendiami Kawasan Bena, Flores, NTT, yakni Suku Tizi Azi, Tizi Kae, Wato, Deru Lalulewa, Deru Solamai, Ngada, Khopa, Ago, dan Bena.

  • Minggu, 29 September 2024 | 13:02 WIB

Sistem Budi Daya Salak Bali Diakui FAO sebagai Warisan Pertanian Dunia

FAO menetapkan sistem agroforestri salak Bali sebagai warisan pertanian dunia. Momentum Indonesia mendorong pengembangan sistem pertanian berkelanjutan.

  • Minggu, 29 September 2024 | 10:21 WIB

Dari Kolonialisme ke Diplomasi: Artefak Bersejarah Pulang ke Indonesia

Sebanyak 288 artefak bersejarah yang telah lama terpisah dari tanah air akhirnya dipulangkan ke Indonesia dari Belanda. Repatriasi ini bukan hanya tentang pengembalian fisik benda-benda, tetapi juga simbol dari pemulihan identitas nasional serta hubungan diplomatik antara kedua negara.

  • Minggu, 29 September 2024 | 09:33 WIB

Sejarah Baru Kontingen Paralimpiade Indonesia di Paris

Untuk pertama kalinya, yakni pada Paralimpiade 2024, atlet-atlet paralimpik Indonesia membawa pulang 14 keping medali dari ajang tersebut.

  • Jumat, 27 September 2024 | 15:03 WIB

Menyusuri Budaya Minum Kopi Masyarakat Aceh

Menikmati kopi di kedai-kedai kopi sambil berdiskusi aneka topik telah menjadi gaya hidup masyarakat Aceh saat ini.

  • Jumat, 27 September 2024 | 09:32 WIB

Minuman Khas Aceh Selatan yang Bersinar di PON XXI 2024

Bukan sekadar minuman, ber pala merupakan cerminan dari kekayaan alam dan budaya Aceh Selatan yang diwariskan dari generasi ke generasi.

  • Kamis, 26 September 2024 | 13:30 WIB

Tradisi Melindungi Alam dan Budaya dari Desa Demulih

Konsep kearifan lokal di Desa Adat Demulih diwariskan secara turun-temurun melalui cerita-cerita, legenda-legenda, nyanyian-nyanyian, dan ritual-ritual.

  • Rabu, 25 September 2024 | 15:05 WIB

Mutis Timau: Paru-Paru NTT yang Menjaga Kehidupan dan Keberlanjutan

Menjaga alam bukan hanya tentang masa kini, tetapi juga tentang warisan untuk generasi mendatang.

  • Senin, 23 September 2024 | 19:22 WIB

Perpusnas: Jaga Memori Nusantara, Raih Apresiasi Dunia

Membangun ekosistem berkelanjutan untuk program pelestarian dan aksesibilitas naskah memang merupakan kegiatan yang sangat menantang.

  • Senin, 23 September 2024 | 10:39 WIB