Laman Resmi Republik Indonesia • Portal Informasi Indonesia

Editorial

Hari AIDS Sedunia 2024: Hak Setara Untuk Semua

Pemerintah memprioritaskan inovasi seperti skrining mandiri, terapi pemberian obat antiretroviral dan tes HIV di hari yang sama (Sameday ART), dan integrasi layanan berbasis komunitas guna mendukung program global Akhiri AIDS di 2030.

  • Kamis, 12 Desember 2024 | 10:22 WIB

Menghubungkan Pelosok Indonesia Menuju Masa Depan

Indonesia melangkah maju menuju era digital dengan Program Desa Digital sebagai ujung tombaknya. Dipimpin Komdigi, teknologi dibawa ke lebih dari 12.000 desa di seluruh Nusantara

  • Kamis, 12 Desember 2024 | 07:15 WIB

Mengenal Pemutakhiran Data Kependudukan

Kementerian Kependudukan dan Pembangunan Keluarga/Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) mencatat hingga kini ada 75.653.359 keluarga terdata atau mencakup 86,1 persen dari estimasi 87.845.879 keluarga.

  • Rabu, 11 Desember 2024 | 12:05 WIB

Upaya Pemerintah Dukung Pemulihan Pecandu Judol

Pasien rawat jalan sebanyak 126 orang pasien sepanjang 2024. Angka itu meningkat dua kali lipat dibandingkan dengan 2023.

  • Rabu, 11 Desember 2024 | 08:05 WIB

Unjuk Gigi di Vietnam, Siap Perluas Pasar Ekspor

Selain memperluas akses pasar, kehadiran Indonesia di Wire and Cable Show Vietnam 2024, diharapkan mampu menarik investasi baru.

  • Selasa, 10 Desember 2024 | 07:30 WIB

Jalan Nyaman di Liburan Akhir Tahun

Dukung kelancaran lalu lintas Nataru 2024/2025, Kementerian PU pastikan jaringan jalan tol 3.020 km dan jalan nasional 47.603 km memiliki tingkat kemantapan hingga 93,88%.

  • Senin, 9 Desember 2024 | 12:34 WIB

Menjaga Optimisme Pertumbuhan Kredit Nasional

Penurunan Fed Fund Rate disusul dengan penyesuaian BI Rate akan mengurangi cost of fund bagi perbankan sehingga berpotensi mempercepat pertumbuhan kredit.

  • Senin, 9 Desember 2024 | 09:45 WIB

Menggalakkan Literasi Digital dan Literasi Keuangan untuk Tekan Pengaruh Judi Online

Literasi digital dan keuangan yang baik membantu masyarakat mengelola keuangannya agar terhindar dari kecanduan judi online, serta penipuan daring, kejahatan digital, hingga kebocoran data.

  • Senin, 9 Desember 2024 | 08:15 WIB

Sinyal Positif Pemulihan Ekonomi

Optimistis perekonomian yang stabil, seiring dengan strategi pemerintah mendorong investasi, memperkuat infrastruktur, dan meningkatkan daya beli masyarakat.

  • Jumat, 6 Desember 2024 | 07:50 WIB

Langkah Kecil, Dampak Besar

Program Pekarangan Pangan Lestari menawarkan solusi konkret menghadapi tantangan ketahanan pangan. Sebuah gerakan nasional yang mengubah paradigma masyarakat.

  • Kamis, 5 Desember 2024 | 09:55 WIB